Ragam

Yayasan Sri Mukti masih Eksis mencerdaskan Bangsa lewat dunia Pendidikan

157
×

Yayasan Sri Mukti masih Eksis mencerdaskan Bangsa lewat dunia Pendidikan

Sebarkan artikel ini

Journal News // Cilacap , Tahun ajaran baru 2022 di setiap sekolah – sekolah khusus nya di Kabupaten Cilacap telah disibukan dengan bergai sistem untuk menarik minat calon Anak didik baru .

” Yayasan Sri Mukti yang beralamat : Jl.Bawean no 293 Gunung Simping Cilacap Tengah Kabupaten Cilacap salah sekolah yang masih menunjukan eksistensinya di dunia pendidikan masih ikut dalam kancah persaingan yang semakin berat dan ketat untuk mendapatkan Anak didik baru .

Advertisement
Scroll kebawah untuk lihat konten

Sabtu 18 /06/2022 awak media diundang ngopi bareng oleh salah satu pewaris Yayasan Sri Mukti .
” Windu PW .Muchrim dalam wawancara diruang kerja nya menceritakan Yayasan Sri Mukti itu murni berdiri atas Prakarsa Keluarga yang terdiri dari
1.R.A . Sri Rejeki
2.Muchrim Hakim.
3.R.r . Kayanti
Itu asal muasal nama dari Yayasan Sri Mukti ucapnya .
Lanjut Windu di Era tahun 89 ,90 utuk berinvestasi di dunia pendidikan yaitu mendirikan sekolahan watu itu orang masih berpikir seribu kali .
Namun bagi keluarga ” Muchrim Hakim itu pilihan yang mendasar untuk membantu pemerintah khususnya di Kabupaten Cilacap di bidang pendidikan yang pada waktu itu dukungan dari pemerintah daerah maupun pusat sangat mendukung .
” Susilo Sudarman ,Punjono Pranyoto ,H.Supardi Pejabat – Pejabat yang tidak bisa dilupakan dalam perjalanan yayasan Sri Mukti .
Sekelumit ringkasan cerita di atas itu contoh Petapa beratnya pendahulu – pendahulu kita , untuk itu mari kita teruskan dan bangun kembali kejayaan Srimukti di era tahun 90 an pungkasnya .

Sebelum awak media berpamitan undur diri ,tim dari awak media menanyakan kembali apa program Yayasan Sri Mukti dalam penerimaan anak didik baru tahun ini ?
Windu kembali dan kembali menegaskan SDM ( Sumber Daya Manusia ) menjadi sentral sebelum kita melangkah ke program lainya .
Dengan peningkatan SDM para Guru Pengajar di Sekolah Sri Mukti yang mempunyai SMA dan SMK harapanya akan mendongkrak bangkitnya Sri Mukti .
Meskipun awalnya berat ,tapi dengan semangat kebersamaan dan rasa saling memiliki Insya Alloh kesulitan – kesulitan bisa diatasi .

Meskipun hingga kini anak didik Sekolah Sri Mukti masih bisa dihitung jari .
Namun dalam persaingan global tahun ajaran baru ini Sekolah Sri mukti tetap mengedepankan aspek sosial dan program unggulan seperti :

  • Beasiswa bagi siswa berprestasi .
  • Lulusan disalurkan penempatan kerja .
  • Disediakan Mess bagi siswa luar daerah .
  • Ada reward bagi siswa yang membawa siswa baru .
    Diakhir wawancaranya Windu atas nama pribadi dan Yayasan Sri Mukti mengucapkan terima kasih atas peran serta media . ( SW )

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *