Berita

Kenal Pamit Kapolsek Blanakan

79
×

Kenal Pamit Kapolsek Blanakan

Sebarkan artikel ini

Subang JournalNews id/Selama Menjabat 2 tahun 8 Bulan AKP Aan SUKANA S.M sebagai Kapolsek Blanakan kini di gantikan oleh AKP Kustiawan.S.pd.MM.CHRA Rabu 6 Juli 2022.

AKP Aan SUKANA SM. Dalam jabatan barunya di angkat sebagai Kasubag Faskon Baglog POLRES,Subang sedangkan sebelumnya AKP Kustiawan.S.pd M.M.CHRA. menjabat di Kapolsek di wilayah Kecamatan Cikaum Kabupaten Subang.

Advertisement
Scroll kebawah untuk lihat konten

Dalam acara Kenal Pamit Kapolsek Blanakan, tema yang di Bawakan,Pergi Membawa Kenangan,Datang Membawa Harapan.

Dalam acara tersebut hadir Danramil 0605 Ciasem KAPTEN ARM .Agus Suprijadi,Camat Blanakan Purwani,Kepala Puskesmas Blanakan H.Nana Mulyana,Kepala Desa Muara Sukur,Kepala Desa Rawa Mekar Carkayim,Kepala Desa Rawa Meneng H.Yanto dan Kepala Desa Muara Ujang Masturo.Ketua KUD Mandiri Mina Fajar Sidik Dasam,Ketua KUD Mina Bahari Muara,serta hadir Para Kasatgas Linmas Sekecamatan Blanakan serta Lembaga LSM Elang Emas dan Ormas PP (Pemuda Pancasila).

Kenal Pisah Polsek Blanakan di selenggarakan di Polsek Blanakan Rabu 6 Juli 2022.

Dalam Sambutanya APDESi Kecamatan Blanakan yang di wakili Kades Tanjung tiga Sukur Mengatakan,” Selama 2 Tahun 8 Bulan bapak AKP Aan Sukana menjabat sebagai Kapolsek Blanakan,bagi kami beliau adalah sosok seorang bapak atau orang tua yang selalu memberi nasihat dan wejangan kepada semua kepala Desa baik tentang program maupan keagamaan,contoh ketika Desa Kami di Landa Banjir pa Aan baik siang maupun malam terus memantau masyarakat,sampai sampai pa AAn menggendong seorang lansia yang terjebak banjir,dengan Perpisahan ini jujur kami sangat merasa kehilangan,akan tetapi ini semua sudah aturan yang harus di jalankan,selamat jalan bapak AKP Aan SUKANA dan Selamat Datang Bapak AKP Kustiawan di Posek Blanakan semoga kedatangan Bapak senantiasa membawa harapan bagi kami masyarakat yang ada di Wilayah Hukum Polsek Blanakan ucap Sukur dalam sambutannya. ( Bebeng)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *